Mengenal Lebih Dalam Mengenai PT Mustika Alam Lestari
Saat berkunjung ke Pelabuhan Tanjung Priok di Jakarta, Kamu akan menemui Terminal Mustika Alam Lestari. Terminal inimerupakan terminal khusus angkat barang, termasuk untuk urusan impor dan ekspor.
Visi dan misi Mustika Alam Lestari adalah untuk :
1.Memberikan jasa pelayanan bongkar muat kapal
2. Jasa Penumpukan peti kemas yang efisien dan ‘cost effective’
3.Menumbuhkan daya saing pengguna jasa pelabuhan dalam perdagangan internasional.
Layanan Online lengkap Mustika Alam Sari
Bila kamu ingin menggunakan jasa PT MAL, kamu bisa memperoleh informasi secara online tentang jasa PT MAL. Informasi disajikan mulai tentang dasar PT MAL, lokasi, kontak, jadwal kapal, tracking peti kemas, bahkan pelayanan. Hanya dengan memasukkan kode peti kemas kamu dapat mengawasinya dari rumah.
Selain itu PT MAL menyediakan informasi dan kalkulasi biayanya. Dengan situs website yang dapat dimanfaatkan, kamu dapat mengola data peti kemas melalui jasa Mustika Alam Lestari sesegera mungkin.